Himpunan Mahasiswa Keperawatan (HIMIKA) adalah organisasi mahasiswa Program Studi Ners yang bertujuan untuk mengembangkan dan membangun nuansa kehidupan kampus lebih dari sekedar kuliah.

Dalam asosiasi ini,  mahasiswa diberi kesempatan seluas mungkin untuk berdiskusi, merencanakan kegiatan, bergabung dalam penelitian, dan melakukan banyak kegiatan lain yang berguna untuk lingkungan sekitar.

Mahasiswa juga bisa bergabung dengan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) seperti pencak silat, tari, hadroh, bola voli, paduan suara, PIK-M, band, futsal, dan banyak lagi sesuai hobi dan minatnya.

 

UKM FUTSAL

 

KEGIATAN HIMIKA

 

UKM TARI

Open chat